Kasus Dugaan Persetubuhan Anak di Bawah Umur Terungkap di Batu Putih, Polisi Lakukan Penyelidikan
BERAU – jurnalpolisi.id Kepolisian Resor (Polres) Berau menangani dugaan tindak pidana persetubuhan terhadap anak di bawah umur yang terjadi di Kecamatan Batu Putih. Kasus tersebut terungkap setelah orang tua korban mencurigai keberadaan seorang laki-laki di dalam rumah korban, sebelum akhirnya kejadian itu dilaporkan ke pihak kepolisian. Peristiwa tersebut diketahui pada Senin (19/1/2026) sekitar pukul 04.00…
