Kasus Pengusiran Nenek 80 Tahun, Polsek Lakarsantri Surabaya Dilaporkan ke Propam Polda Jawa Timur
Surabaya – jurnalpolisi.id Keluarga Elina Widjajanti, nenek berusia 80 tahun di Surabaya, melalui kuasa hukumnya Wellem Mintarja, melaporkan personel Kepolisian Polsek Lakarsantri, Sambikerep, Surabaya ke Propam Polda Jawa Timur. (6/1/2026) Laporan tersebut terkait dugaan pembiaran Elina saat diusir secara paksa dari rumahnya oleh Samuel dan kawan-kawan.“Iya, sudah melapor dan sudah diproses,” kata Kuasa Hukum Nenek…
