Keakraban Babinsa Koramil 420-07/Sei Manau Bersama Warga Desa, Tumbuhkan Kekompakan dan Kemanunggalan TNI–Rakyat

Merangin – jurnalpolisi.idKeakraban dan kebersamaan terus ditunjukkan Babinsa Koramil 420-07/Sei Manau dalam menjalankan tugas pembinaan wilayah. Hal tersebut tampak dari kegiatan komunikasi sosial (Komsos) yang dilakukan oleh Babinsa Desa Birun, Serma Suwarno, bersama masyarakat dan perangkat desa di Kecamatan Pangkalan Jambu Senin siang (5/1/12)Sebagai ujung tombak satuan teritorial, Babinsa memiliki peran penting dalam menjalin hubungan…

Read More