Kombes Pol. Dr. Rama Samtama Putra, Telah Resmi Menyatakan Kesiapan Melanjutkan Jabatan Baru Sebagai Direktur Reserse Kriminal Khusus (Dirreskrimsus) Polda Papua
Jayapura – jurnalpolisi.idKombes Pol. Dr. Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. resmi menjabat sebagai Direktur Reserse Kriminal Khusus (Dirreskrimsus) Polda Papua. Sertijab dipimpin langsung Kapolda Papua Irjen Pol. Patrige Rudolf Renwarin di Aula Mapolda Papua, Rabu (07/01/2026). Jabatan Dirreskrimsus Polda Papua sebelumnya diemban Kombes Pol. I Gusti Gde Era Adhinata, S.I.K. dan kini resmi diserahterimakan…
