Patroli Malam Brimob Kompi 2 Kubar Jaga Kamtibmas Melak, Masyarakat Merasa Aman
Kutai Barat – jurnalpolisi.id Kompi 2 Kubar Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Kaltim kembali menggelar patroli Kamtibmas dan lalu lintas pada malam hari di wilayah Kecamatan Melak, Kabupaten Kutai Barat (Kubar), Minggu (09/11/2025). Kegiatan rutin ini dilakukan untuk memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap aman dan kondusif. Patroli yang dimulai pukul 21.00 WITA ini…
