Polres Kuansing Gelar Jumat Curhat di Dua Kecamatan, Kapolres Tekankan Pentingnya Pelayanan Dekat dengan Warga

KUANTANSINGINGI,— jurnalpolisi.id Polres Kuantan Singingi melalui jajaran Polsek Pangean dan Polsek Kuantan Hilir kembali melaksanakan kegiatan Jumat Curhat sebagai upaya memperkuat komunikasi dan menampung aspirasi masyarakat. Kegiatan berlangsung di Desa Koto Pangean dan Pasar Koto Rajo Kecamatan Kuantan Hilir Seberang, Jumat pagi (28/11/2025). Program Jumat Curhat ini merupakan tindak lanjut arahan Kapolres Kuantan Singingi, AKBP…

Read More