Polres Kukar Tangkap Tiga Pelaku Pencurian Motor KLX, Dua di Antaranya Masih Pelajar
Kutai Kartanegara – jurnalpolisi.id Satuan Reserse Kriminal Polres Kutai Kartanegara berhasil mengungkap kasus pencurian sepeda motor jenis KLX yang terjadi di Jalan Ikip Mekarsari, Kelurahan Timbau, Tenggarong, pada Kamis (13/11/2025). Tiga pelaku ditangkap, termasuk dua di antaranya yang masih berstatus pelajar. Kasus ini diungkap oleh Team Alligator Satreskrim Polres Kukar melalui penyelidikan intensif sejak kejadian…
