Prediksi arus balik di Sabtu–Minggu, Polres Semarang gelar apel konsolidasi.
Semarang – jurnalpolisi.id Meski Operasi Lilin Candi 2025 resmi berakhir pada Jumat 2 Januari 2026, Polres Semarang memprediksi arus balik libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 masih akan meningkat pada Sabtu 3 Januari 2026 hingga Minggu 4 Januari 2026, terutama di jalur arteri dan ruas tol yang melintasi wilayah Kabupaten Semarang. Untuk mengantisipasi hal…
