Satresnarkoba Polres Kukar Ungkap Kasus Sabu di Tenggarong Seberang, Sita 101 Gram Narkotika

Kukar – jurnalpolisi.id Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Kutai Kartanegara kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran narkotika. Seorang pria berinisial FA (36) berhasil diamankan bersama barang bukti narkotika jenis sabu dengan berat kotor 101,31 gram di wilayah Kecamatan Tenggarong Seberang. Pengungkapan kasus tersebut terjadi pada Minggu, 11 Januari 2026, sekitar pukul 15.30 Wita, di pinggir…

Read More