Setelah Tempuh Penerbangan Lebih dari 5 Jam, Wapres Tiba di Jayapura
Jayapura – jurnalpolisi.id Usai menempuh penerbangan 5 jam 45 menit, Wakil Presiden (Wapres) K. H. Ma’ruf Amin selaku Ketua Badan Pengarah Percepatan Pembangunan Otonomi Khusus Papua (BP3OKP) atau disebut Badan Pengarah Papua (BPP) tiba di Bandara Internasional Sentani, Jayapura, Provinsi Papua, Senin sore (28/11/2022). Sekitar pukul 16.50 WITA Wapres tiba di Bandar Udara Internasional Sentani,…