Tanam Pohon, Polda Riau ‘Sulap’ Pemukiman Transmigran Jadi Kebun Buah

Pekanbaru – jurnalpolisi.id Polda Riau melakukan aksi nyata dalam mewujudkan program Green Policing melalui penanaman pohon. Polda Riau ‘menyulap’ pemukiman di Trans Jasa Industri, Kelurahan Sialang Munggu, Kecamatan Tuah Manadi, Pekanbaru menjadi kebun buah dan sentra pangan. Kabid Humas Polda Riau Kombes Anom Karibianto menyampaikan bahwa aksi penanaman ini menindaklanjuti arahan Presiden Prabowo Subianto di…

Read More