Tindak Lanjut Arahan Bupati Humbahas, BPBD Kembali Mendistribusikan Air Antisipasi Petani Gagal Panen
Humbahas – jurnalpolisi.id Sebagaimana arahan Bupati Humbang Hasundutan, Dr. Oloan Paniaran Nababan, SH, MH untuk mengantisipasi supaya petani tidak gagal panen, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) kembali mendistribusikan air lahan pertanian di sejumlah desa yang terdampak kekeringan akibat musim kemarau berkepanjanga, Senin,5/11/2025.Adapun lokasi yang menjadi sasaran meliputi lahan pertanian di desa Bonandolok dan desa Pargaulan…
