Dugaan Pencurian Kotak Amal Kembali Terjadi di Musala Al Munawar Diwilayah Desa Sempu Banyuwangi
Sempu,Banyuwangi – jurnalpolisi.idAksi pencurian tersebut diketahui sudah terjadi sebanyak tiga kali, dengan dua kejadian terakhir terekam kamera CCTV yang terpasang di sekitar musala. Salah seorang warga setempat, Lutfiana, yang rumahnya berdekatan dengan musala, mengatakan pencurian kotak amal pertama kali diketahui terjadi pada 7 Desember 2025. Namun kejadian serupa kembali terulang pada 14 Desember 2025. “Sudah…
