Meriahkan HUT Bhayangkara Ke-79, Kapolres Rohul Buka Secara Resmi Open Tournament Mahato CUP VIII

Rokan Hulu, jurnalpolisi.id Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Bhayangkara ke-79, Kapolres Rokan Hulu AKBP Emil Eka Putra buka secara resmi Open Tournament Sepak Bola Mahato CUP VIII di Desa Mahato, Kecamatan Tambusai Utara. Minggu, 22/06/2025. Kegiatan pembukaan turnamen ini dihadiri oleh sejumlah pejabat penting, antara lain Anggota DPRD Rohul, yaitu Fachrizon, S.E, Mukhlizar, S.H,…

Read More

Tersangka Penyalahgunaan Narkotika Tak Berkutik, Polres Rokan Hulu Amankan 2,58 Gram Sabu

Rokan Hulu, jurnalpolisi.id Polres Rokan Hulu berhasil mengungkap kasus penyalahgunaan narkoba jenis sabu dengan berat kotor 2,58 gram. Kasus ini terungkap setelah personil Sat Resnarkoba Polres Rokan Hulu melakukan penangkapan terhadap seorang tersangka berinisial AD (40) di sebuah rumah di Kelurahan Ujung Batu, Kecamatan Ujung Batu, Kabupaten Rokan Hulu. Minggu, 22 Juni 2025. Kapolres Rokan…

Read More

Polres Rokan Hulu Mediasi Konflik Antar Serikat Pekerja di PT. SKA

Rokan Hulu, jurnalpolisi.id Polres Rokan Hulu memediasi konflik antara dua serikat pekerja, PUK F.SPTI-KSPSI Melayu Bersatu dan PUK F.SPPP-KSPSI Sei Kuning Jaya, di PT.Sumatera Karya Agro (PT.SKA) Desa Sungai Kuning, Kecamatan Rambah Samo, Senin 23 Juni 2025. Konflik ini bermula dari perbedaan pendapat terkait pekerjaan bongkar muat di PT.SKA yang melibatkan kedua serikat pekerja. Kapolres…

Read More

Demo ODOL di kota Semarang, Kapolres Semarang pantau langsung rombongan melintas Kabupaten Semarang.

Semarang jurnalpolisi.id Kegiatan penyampaian aspirasi atau Demo penolakan Undang Undang Over Dimension Over Load (ODOL), Kembali digelar oleh sejumlah komunitas sopir truk di wilayah Kota Semarang Senin, 23 Juni 2025. Mengantisipasi hal tersebut, Kapolres Semarang AKBP Ratna Quratul Ainy SIK. MSi., memantau langsung perjalanan rombongan komunitas sopir dari arah Magelang maupun Solo yang melintas wilayah…

Read More

Pendidikan Usia Dini Bentuk Karakter dan Kecerdasan Anak

Langgur,: jurnalpolisi.id Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maluku Tenggara melalui Tim Penggerak PKK menegaskan kembali akan pentingnya pendidikan anak usia dini (PAUD) sebagai fondasi utama dalam pembentukan karakter dan kecerdasan anak. Penegasan ini disampaikan Staf Ahli TP PKK Kabupaten Maluku Tenggara Nana Wulandari Rahantoknam dalam sambutannya pada acara pelepasan siswa PAUD se-Kecamatan Hoat Sorbay yang berlangsung di…

Read More

Resmi Pemkab Malra Sepakati Penetapan Ranperda

Langgur,: jurnalpolisi.id Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maluku Tenggara (Malra) dan DPRD resmi menyepakati penetapan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Perubahan Ketiga atas Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2019 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah menjadi Peraturan Daerah. Adapun pendapat akhir Bupati Maluku Tenggara itu, atas Ranperda tersebut disampaikan Wakil Bupati Charls Viali Rahantoknam dalam sidang Paripurna DPRD,…

Read More

Rettob Sampaikan Komitmen Pemkab Malra Dalam Penyempurnaan Tata Kelola Pemerintahan

Langgur,: jurnalpolisi.id Pemerintah Kabupaten Maluku Tenggara menyampaikan apresiasi yang tinggi kepada DPRD setempat atas persetujuan dalam membahas lebih lanjut Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2019 mengenai Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah. Persetujuan ini disampaikan dalam Rapat Paripurna Dewan Pimpinan Rakyat Daerah (DPRD) yang telah berlangsung di ruang…

Read More

Polda Jatim dan Kanwil Ditjen Imigrasi Bersinergi Sambut Hari Bhayangkara ke – 79 Gelar Semarak 1079 Paspor untuk Negeri

SURABAYA – jurnalpolisi.id Turut memperingati Hari Bhayangkara ke – 79, Kantor Wilayah Direktorat Jenderal (Ditjen) Imigrasi Jawa Timur membuka layanan pembuatan paspor baru di Gedung Mahameru, Polda Jawa Timur. Kepala Kantor Wilayah Ditjen Keimigrasian Jawa Timur Novianto Sulastono mengatakan, layanan masyarakat ini hasil kolaborasi dan sinergi antara Polda Jatim dan Imigrasi Jawa Timur ini mulai…

Read More

Hari Bhayangkara ke – 79 Polda Jatim Kenang Jasa Para Pahlawan, Ziarah dan Tabur Bunga di TMP

SURABAYA – jurnalpolisi.id Jajaran Polda Jawa Timur, menggelar ziarah di Taman Makam Pahlawan (TMP) 10 November Surabaya yang berada di Jalan Mayjen Sungkono, Surabaya, pada Senin (23/6/2023). Ziarah ini dilaksanakan dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke 79 yang akan diperingati pada 1 Juli 2025 mendatang. Mewakili Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol Nanang Avianto,M.Si, Direktur Reserse…

Read More