Polresta Cilacap Gelar Pemeriksaan Kesehatan gratis dan Pembagian Sembako Jelang Hari Bhayangkara ke-79
CILACAP – jurnalpolisi.id Polresta Cilacap menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat menjelang Hari Bhayangkara ke-79. Bertempat di Poliklinik Bhayangkara Polresta Cilacap Jalan Swadaya, pada Jum’at (13/6), puluhan pengemudi Gojek Online dan perwakilan perguruan pencak silat di Kabupaten Cilacap antusias mengikuti kegiatan bakti sosial dan pemeriksaan kesehatan gratis yang diselenggarakan oleh Polresta Cilacap. Bakti Sosial dan Pemeriksaan Kesehatan…
