Satbinmas Polresta Cilacap Gencarkan Koordinasi dan Penyuluhan Cegah Premanisme di Kalangan Remaja
Cilacap – jurnalpolisi.id Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), anggota Satuan Pembinaan Masyarakat (Satbinmas) Polresta Cilacap melaksanakan kegiatan koordinasi dan sambang ke sejumlah tokoh di wilayah Kabupaten Cilacap pada Rabu, 14 Mei 2025. Kegiatan diawali di Desa Ayam Alas, Kecamatan Kroya, Kabupaten Cilacap, di mana petugas melakukan silaturahmi dan koordinasi dengan tokoh…
