Polda Jatim Amankan Tiga Tersangka Pembuat dan Penyebar Video Hoax Catut Nama Gubernur

SURABAYA – jurnalpolisi.id Kepolisian Daerah Jawa Timur (Polda Jatim) berhasil membongkar kasus tindak pidana Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE). Dalam aksinya Tersangka memanipulasi data (Deep Fake) menggunakan artificial intelligence (AI) mencatut nama kepala daerah (Gubernur ) dan digunakan untuk aksi penipuan melalui media sosial. Pengungkapan ini disampaikan langsung oleh Kapolda Jatim Irjen Pol Drs.Nanang Avianto,M…

Read More

Irdam I/BB Dampingi Kasum TNI Dalam Penyerahan dan Penandatanganan Lahan PT. Torganda di Paluta

Padang Lawas Utara – jurnalpolisi.id Irdam I/BB Brigjen TNI Josafath Robert M. Duka mendampingi Kepala Staf Umum (Kasum) TNI Letjen TNI Richard Tampubolon dalam kegiatan penyerahan dan penandatanganan lahan PT Torganda di Desa Langkimat, Kecamatan Simangambat, Kabupaten Padang Lawas Utara dan Kecamatan Huristak, Kabupaten Padang Lawas, Sumatera Utara, Jumat (25/4/2025). Setibanya di Bandara Internasional Sisingamangaraja…

Read More

Polres Ciamis Ungkap Kasus Pembunuhan Berencana, Pelaku Ditangkap dalam Waktu Kurang dari 12 Jam

Ciamis, 28/04/2025 — jurnalpolisi.idPolres Ciamis berhasil mengungkap kasus pembunuhan berencana yang diwarnai penganiayaan berat hingga menyebabkan korban meninggal dunia. Dalam konferensi pers yang digelar pada Senin, 28 April 2025, di Mapolres Ciamis, Kapolres AKBP Akmal, S.H., S.I.K., M.H., didampingi Kasat Reskrim AKP Carsono, S.H., dan Kanit I Tipidkor Satreskrim Ipda Orik Darojat, S.H., mengungkapkan bahwa…

Read More

Tasyakuran Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-61, Kalapas: Momentum Refleksi dan Apresiasi Petugas

Batu Bara, Sumatera Utara – jurnalpolisi.id Dalam rangka memperingati Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-61, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Labuhan Ruku menggelar acara tasyakuran yang berlangsung secara hybrid (offline dan online) pada Senin, 28 April 2025. Acara ini diikuti oleh seluruh petugas Lapas, Dharma Wanita Persatuan, serta dihadiri oleh unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan…

Read More

Polres Aceh Timur dan Disperindag Pastikan Tidak Ada Makanan Mengandung Babi Beredar di Wilayahnya

Aceh Timur – jurnalpolisi.id Polres Aceh Timur melalui Unit III Tipidter Satreskrim bersama Dinas Perdagangan (Disperindag) dan UMKM Kabupaten Aceh Timur, pada Senin, (28/04/2025) siang melakukan sidak di beberapa swalayan di Kota Idi Rayeuk untuk menindaklanjuti temuan Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) bersama Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) adanya makanan atau jajanan yang…

Read More

Kacab Pelni Apresiasi Pemkot Tual dan Pemkab Malra

Malra,: jurnalpolisi.id Kacab PT. Pelni Tual Teguh Hari Setiadi menyampaikan apresiasi yang setinggi-tingginya dan ucapan terima kasih kepada seluruh jajaran Pemerintah Kota Tual dan Maluku Tenggara (Malra). Yang telah menyambut dan menerima kunjungan Direktur Keuangan dan Manajemen Risiko PT. Pelni Anik Hidayati dan Asisten Deputi Pengembangan BUMN Bidang Infrastruktur dan Logistik Kemenko Perekonomian Yuli Sri…

Read More

Kabiro Jurnal Polisi News Pematang Siantar Sampaikan Surat Tugas ke Polres, DPRD, dan Instansi Pemerintahan

Pematang Siantar, jurnalpolisi.id 28 April 2025 – Jamansen Purba Tamba, Kepala Biro (Kabiro) Pematang Siantar dari media Jurnal Polisi News, melakukan kunjungan resmi ke sejumlah instansi pemerintahan dan penegak hukum di Kota Pematang Siantar, Senin (28/04/2025). Kunjungan pertama dilakukan pada pukul 11.00 WIB ke Polres Pematang Siantar, yang dalam hal ini juga mewakili koordinasi awal…

Read More

JPU tidak dapat menghadirkan saksi, Sidang Khairil arifin alias Deka kembali di tunda

Labuhan batu, jurnalpolisi.id Persidangan dengan nomor perkara : 103/Pidsus/ 2025/ Pengadilan Negri Rantau prapat atas nama terdakwa Khairil arifin Hasibuan alias Dedi Kunto alias Deka ditunda di Pengadilan Negeri Labuhan batu, Seogianya JPU menghadirkan saksi Juper kepolisian keruang persidangan namun tidak hadir, Senin 28/4/2025. Sidang Khairil arifin hasibuan alias Deka, alias Dedi Kunto ditunda di…

Read More

Kerap Meresahkan Warga, Kini Residivis Berhasil Diamankan Tim Panther Polsek Pemulutan

Pemulutan – jurnalpolisi.id Tim Panther Opsnal Polsek Pemulutan kembali menunjukkan kesigapannya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Seorang residivis berinisial RR (19), warga Kelurahan Ogan Baru, Kecamatan Kertapati, Kota Palembang, berhasil diamankan setelah melakukan aksi pencurian dengan pemberatan di Desa Muara Baru, Kecamatan Pemulutan, Kabupaten Ogan Ilir. Kapolsek Pemulutan IPTU Nugrah Angga Oktari, S.H. menjelaskan,…

Read More