Turnamen Golf Meriahkan Hut Ke-66 Korem 031/Wira Bima
Pekanbaru– jurnalpolisi.id Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-66, Korem 031/Wira Bima menggelar Turnamen Golf yang berlangsung meriah di Labersa Golf Course, Pekanbaru, pada Sabtu, 19/04/2025. Turnamen ini diikuti oleh 130 orang peserta yang terdiri dari anggota TNI, Forkopimda, mitra kerja Korem 031/WB, serta para pegolf dari berbagai kalangan di Riau. Kegiatan ini menjadi…
