PEMDES PANGKALAN NYIRIH GELAR PELATIHAN DAN SOSIALISASI BAHAYA NARKOBA BAGI GENERASI MUDA
Pangkalan Nyirih, jurnalpolisi.id 24 April 2025 – Pemerintah Desa Pangkalan Nyirih, Kecamatan Rupat, Kabupaten Bengkalis, mengadakan kegiatan Pelatihan dan Sosialisasi Bahaya Narkoba pada Kamis (24/4/2025) bertempat di Aula Balai Pertemuan Desa Pangkalan Nyirih. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Desa Pangkalan Nyirih, Mursalin, S.Pd.I, Sekretaris Desa Fengki Novendri, S.Sos, Ketua BPD Samsul Hady, Babinsa Serma Sihol…
