Polda Jabar Tangkap Pelaku Ujaran Kebencian terhadap Masyarakat Sunda
Bandung – jurnalpolisi.id Direktorat Reserse Siber Polda Jawa Barat berhasil mengungkap kasus dugaan ujaran kebencian bermuatan SARA yang disebarkan melalui media sosial. Dalam pengungkapan tersebut, polisi menetapkan seorang tersangka berinisial MAFPN alias Resbob yang diduga menyebarkan konten bernada penghinaan terhadap masyarakat Sunda dan kelompok pendukung sepak bola Viking. Pengungkapan kasus ini merupakan tindak lanjut dari…
