Polresta Cilacap Perbaiki Jalanan Rusak di Perlintasan Kereta Api untuk Mencegah Kecelakaan Saat Mudik.
Cilacap – jurnalpolisi.id Dalam rangka meningkatkan keselamatan dan keamanan masyarakat saat mudik Lebaran, Polresta Cilacap melalui Pos Strong Point Rel KA Randegan, Kecamatan Sampang melakukan kegiatan perbaikan jalanan rusak di perlintasan Rel Kereta Api. Kegiatan perbaikan jalanan rusak di perlintasan Rel Kereta Api ini dilakukan pada Sabtu, 29 Maret 2025, pukul 14.30 WIB. Kegiatan ini…
