Kapolda Sumut apresiasi Operasi Ketupat Toba di Langkat
Langkat – jurnalpolisi.id Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto meninjau pelaksanaan operasi Ketupat Toba tahun 2025 di wilayah hukum Polres Langkat. Kedatangan Kapolda disambut Kapolres Langkat AKBP David Triyo Prasojo, Dandim 0203/Langkat Letkol Arh FX Ibnu Hardiyanto, Bupati Kabupaten Langkat Syah Afandin dan Wakil Ketua DPRD Kabupaten Langkat Ajai Ismail di Pos Pelayanan…
