Tim Biro Rena Polda Sumut Berkunjung Ke Polres Pakpak Bharat
Pakpak Bharat – jurnalpolisi.id tim Biro Rena Polda Sumut yang di Pimpin oleh Karo Rena Polda Sumut di wakili oleh Kasubbagsisjemen Bagstrajemen Rorena Polda Sumut Penata TK. IM. Husni T, Nasution, S.E., M.M., beserta Tim terdiri atas Brigadir Ari Bona Sinaga, S.H dan Briptu Silvia Apulina Tarigan, S.H., Kamis 06 Februari 2025 sekira pukul 09.30…
