Barung Hijau Putri Kwarran Ajibarang Raih Juara Harapan 2 di Pesta Siaga Kwarcab Banyumas Tahun 2025
Ajibarang – jurnalpolisi.id Barung Hijau Putri dari MI Modern Al Azhari, yang mewakili Kwartir Ranting (Kwarran) Ajibarang, berhasil meraih juara harapan 2 dalam ajang Pesta Siaga Kwartir Cabang (Kwarcab) Banyumas tahun 2025. Sementara itu, Barung Merah Putra dari SDN Banjarsari belum berhasil meraih peringkat terbaik. Meski demikian, kedua barung menunjukkan semangat juang dan kekompakan yang…
