Patroli Skala Besar Polres Kuansing Antisipasi Gangguan Kamtibmas Selama Libur Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru Imlek 2576

KUANTANSINGINGI, jurnalpolisi.id Dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang aman dan kondusif selama libur panjang Isra’ Mi’raj dan Tahun Baru Imlek 2576, Polres Kuansing melaksanakan Patroli Skala Besar pada Minggu, (26/1/2025). Kegiatan diawali dengan Apel Gabungan di Mapolsek Kuantan Tengah pada pukul 20.30 WIB, dipimpin oleh Kasat Res Narkoba Polres Kuansing, AKP…

Read More

Kolaborasi Polisi dan TNI Bantu Warga Terdampak Longsor di Ponorogo

PONOROGO – jurnalpolisi.id Kapolres Ponorogo, AKBP Andin Wisnu Sudibyo, S.I.K., M.H., bersama Dandim 0802 Ponorogo, Letkol Inf Dwi Soerjono, dan jajaran Pejabat Utama (PJU) Polres Ponorogo Polda Jatim melaksanakan kegiatan bakti sosial (Baksos). Kegiatan itu dilaksanakan pasca terjadi bencana longsor di Dukuh Watuagung, Desa Dayakan, Kecamatan Badegan, Ponorogo. Kegiatan ini sekaligus menjadi bagian dari kunjungan…

Read More

Inovatif Polres Jember Manfaatkan Pos Terpadu Alun – Alun Jadi Pusat Layanan Masyarakat

JEMBER – jurnalpolisi.id Menjelang Operasi Ketupat Semeru 2025 yang dijadwalkan berlangsung pada Maret mendatang, Satlantas Polres Jember PoldabJatim melakukan langkah strategis dengan mengoptimalkan Pos Terpadu di Alun-Alun Jember. Pos yang awalnya direncanakan dibongkar usai Operasi Lilin 2024 ini kini dialihfungsikan menjadi pusat layanan masyarakat untuk meningkatkan pelayanan publik secara langsung. Kasatlantas Polres Jember, AKP Bernardus…

Read More

Long Weekend, Polres Pasuruan Siagakan Personel Pengamanan di Lokasi Wisata

PASURUAN – jurnalpolisi.id Kapolres Pasuruan AKBP Jazuli Dani Iriawan, S.I.K., M.Tr.Opsla, memberikan atensi penuh di sejumlah objek wisata di Kabupaten Pasuruan selama libur panjang (long weekend) pada akhir bulan Januari 2025. Polres Pasuruan jajaran Polda Jatim ini juga telah menerjunkan sejumlah personel di beberapa lokasi wisata dan jalur yang rawan padat lalu lintas.Sejumlah personel disiagakan…

Read More

Sat Lantas Polres Semarang Amankan 89 kendaraan Balapan Liar

Semarang – jurnalpolisi.id Serasa tidak ada efek jera dan mengganggu ketertiban pengguna jalan di wilayah Kab. Semarang, Sat Lantas Polres Semarang kembali melakukan operasi terhadap para remaja yang melakukan balapan liar pada Minggu dini hari, 26 Januari 2025. Kegiatan operasi yang digelar di Jalan Diponegoro Ungaran ini, mengamankan 89 Sepeda motor. “Betul bahwa dipimpin oleh…

Read More

Patroli KRYD di Muntilan, Polresta Magelang Amankan 13 Pelaku Kasus Miras

Magelang – jurnalpolisi.id Polresta Magelang-Polda Jateng | Patroli KRYD (Kegiatan Rutin yang Dioptimalkan) Polresta Magelang menyasar empat lokasi di Kecamatan Muntilan Kabupaten Magelang, Sabtu-Minggu (25-26/01/2025). Dalam patroli ini petugas berhasil mengamankan 13 (tiga belas) Pelaku, terdiri dari penjual, pembeli, dan pengonsumsi minuman keras (miras). Kapolresta Magelang Kombes Pol Herbin Garbawiyata Jaya Sianipar, S.I.K., S.H. melalui…

Read More

PDGI Rayakan HUT ke-75 dengan Aksi Sosial dan Pelayanan Kesehatan Gigi Gratis di Bandung

Bandung – jurnalpolisi.id Persatuan Dokter Gigi Indonesia (PDGI) merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 dengan menggelar aksi sosial di depan Gedung Sate, Bandung, pada Minggu pagi (26/1). Acara diawali dengan jalan sehat yang dibuka oleh Ketua Umum PDGI drg. Usman Sumantri, M.Sc., bersama Sekretaris Daerah (Sekda) Pemerintah Provinsi Jawa Barat, Herman Suryatman. Kepala Humas PDGI,…

Read More

Acara Adat Tiwah Suku Dayak di Palangkaraya, Kalimantan: Ritual Penghormatan Arwah yang Langka

Palangkaraya – jurnalpolisi.id Acara adat Tiwah yang diadakan di Jalan G Obos 20, Palangkaraya, Kalimantan, menarik perhatian banyak warga dari berbagai daerah. Acara ini dipimpin oleh Ketua Basran O Talawang dan Sekretaris Polie Luhan Mihing. Warga Palangkaraya dan para tamu dari luar daerah datang untuk menyaksikan ritual adat yang jarang dilaksanakan ini. Tiwah adalah upacara…

Read More

Polsek Jeruklegi Ungkap Kasus Pencurian Pintu Besi di Garasi Perusahaan

Cilacap – jurnalpolisi.id Polsek Jeruklegi berhasil mengungkap kasus pencurian pintu besi di garasi PT Tradessi Jayautama, Desa Tritih Wetan, Kecamatan Jeruklegi, Cilacap. Polisi menangkap tiga pelaku berinisial AS (40), P (40), dan M (40), yang terlibat dalam pencurian tersebut. Kasi Humas Polresta Cilacap, Ipda Galih Soecahyo, menjelaskan kasus ini berawal dari laporan seorang karyawan PT…

Read More