Polres Rokan Hulu Gelar Apel Pasukan Operasi Lilin Lancang Kuning 2024 untuk Pengamanan Natal dan Tahun Baru
ROKAN HULU – jurnalpolisi.id Polres Rokan Hulu menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Lancang Kuning 2024 di halaman Mapolres Rokan Hulu, Jumat (20/12/2024) pagi. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kesiapan personel dalam rangka pengamanan Natal 2024 dan Tahun Baru 2024 di wilayah Kabupaten Rokan Hulu. Dipimpin oleh Inspektur Apel, Kompol Rahmat Hidayat, S.I.K., apel berlangsung…
