Sat Resnakoba Polresta Banyumas Amankan 260 Butir Psikotropika Dari Pengedar HAS Dan STP

Banyumas,- jurnalpolisi.id Satuan Resnarkoba Polresta Banyumas telah melakukan penangkapan terhadap dua orang laki laki tersangka pengedar psikotropika berinisial HAS alias Kecret (30) dan STP alias Kentung (27), Senin (18/11/24) sekira pukul 20.00 wib di sebuah rumah ikut alamat Desa Sokaraja Kulon Kecamatan Sokaraja. Penangkapan HAS dan STP tersebut berdasarkan laporan Polisi nomor: LP/A/127/XI/2024/SPKT.SATRESNARKOBA/POLRESTA BANYUMAS, tanggal…

Read More

Polda Jateng Gelar Apel Pergeseran Pasukan BKO Pengamanan TPS Pilkada 2024 ke 10 Polres

Kota Semarang — jurnalpolisi.id Dalam rangka pengamanan Pemilu Tahun 2024, Polda Jateng melaksanakan Apel Pergeseran Pasukan (Serpas) BKO Pengamanan TPS di Lapangan Mapolda Jateng. Senin, (25/11/2024) Pagi. Apel dipimpin Wakapolda Jateng Brigjen Pol. Drs. Agus Suryonugroho, dengan dihadiri sebanyak 1.112 personil yang di Bawah Kendali Operasi (BKO) untuk pengamanan di Tempat Pemungutan Suara (TPS) pada…

Read More

Apel Serpas PAM TPS Pilkada 2024: Polresta Cilacap Terjunkan 578 Personel untuk Pengamanan

Cilacap – jurnalpolisi.id Polresta Cilacap memastikan kesiapan pengamanan Pilkada serentak 2024 dengan menggelar Apel Serpas PAM TPS pada Senin (25/11/2024). Sebanyak 578 personel diterjunkan untuk mengamankan jalannya pesta demokrasi di wilayah Cilacap. Dalam arahannya, Kapolresta Cilacap Kombes Pol Ruruh Wicaksono meminta seluruh personel untuk bekerja dengan tanggung jawab penuh. Ia menekankan pentingnya memahami situasi di…

Read More

Bank Jateng Salurkan CSR Rp1 M Untuk RTLH Di Kelurahan Teluk Purwokerto Selatan

Banyumas, – jurnalpolisi.id Bank Jateng Cabang Purwokerto turut membantu pengentasan kemiskinan di Kabupaten Banyumas dengan melakukan penanganan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dan sanitasi di Kelurahan Teluk Purwokerto Selatan. Kali ini, Bank Jateng menyalurkan Rp1 miliar dana corporate social responsibility (CSR) untuk bantuan penanganan RTLH dan sanitasi tersebut. Penyerahan bantuan CSR Bank Jateng untuk warga…

Read More

Kapolres Purbalingga Imbau Bhayangkari Awasi Perkembangan dan Aktivitas Anak

Purbalingga – jurnalpolisi.id Polda Jateng | Kapolres Purbalingga AKBP Rosyid Hartanto mengajak seluruh anggota Bhayangkari untuk mengawasi perkembangan dan aktivitas anak-anaknya. Dengan demikian mampu mencegah anak-anak melakukan perbuatan negatif. Hal tersebut disampaikan Kapolres Purbalingga dalam acara Tatap Muka Pembina Bhayangkari dengan Anggota Bhayangkari dan Silaturahmi dengan Warakawuri di Desa Purbayasa, Kecamatan Padamara, Kabupaten Purbalingga, Senin…

Read More

Dari Berobat Gratis, Bupati H Zukri Resmikan Rumah Singgah RRD Untuk Masyarakat Pelalawan

Pekanbaru , jurnalpolisi.id Bupati Pelalawan H. Zukri SM resmikan Rumah Singgah untuk Warga Kabupaten Pelalawan yang berobat di Kota Pekanbaru, Provinsi Riau, Senin (25/11/2024) yang beralamat di Jalan Mustika Pekanbaru. Dengan diresmikannya Rumah Singgah untuk masyarakat Kabupaten Pelalawan menunjukan komitmen Bupati Pelalawan H. Zukri SM membantu masyarakat kurang mampu yang dapat berobat ke Pekanbaru tanpa…

Read More

Apel Pergeseran Pasukan, Polres Purbalingga Siap Amankan Pemungutan Suara Pilkada 2024

PurbaIingga, – jurnalpolisi.id Polda Jateng | Polres PurbaIingga menggelar Apel Pergeseran Pasukan Pengamanan Tempat Pemungutan Suara (TPS) Pilkada 2024. Kegiatan dilaksanakan di Alun-alun Purbalingga, Senin (25/11/2024) pagi. Bertindak selaku pimpinan apel Kapolres Purbalingga AKBP Rosyid Hartanto. Sedangkan peserta apel adalah personel TNI, Polri, Dinas Perhubungan, Satpol PP dan Linmas. Kapolres Purbalingga dalam amanat mengatakan apel…

Read More

Polres Kebumen Amankan Puluhan Miras, 4 Pasangan Asusila, dan 4 Juru Parkir Liar dalam Kegiatan Rutin yang Dioptimalkan (KRYO)

Kebumen – jurnalpolisi.id Polres Kebumen terus melakukan upaya maksimal dalam menciptakan situasi kondusif menjelang Pilkada Serentak 2024. Dalam kegiatan rutin yang dioptimalkan (KRYO), petugas berhasil mengamankan berbagai pelanggaran hukum yang berpotensi meresahkan masyarakat. Dalam operasi KRYO yang digelar beberapa hari terakhir di berbagai titik, petugas berhasil mengamankan puluhan botol minuman keras (miras) dari berbagai jenis…

Read More