Lomba Video Konten Himbauan Tertib Berlalu Lintas dan Pilkada Damai 2024
Pangkalan Kerinci – jurnalpolisi.idSatlantas Polres Pelalawan kali ini melaksanakan kegiatan sosialisasi dengan melibatkan pelajar, Rabu (16/10/2024). Tampak dilokasi kegiatan, tepatnya di Cafe Benua Jl. Akasia, Pelalawan, Kasat Lantas Polres Pelalawan AKP Enggarani L, SIK., M.Si memberikan penjelasan terkait Lomba Video Konten Himbauan Lalu Lintas. Video Konten ini nanti akan di upload di media sosial dan…
