Polres Pesisir Barat Amankan Kantor Bawaslu dalam Rangka Operasi Mantap Praja Krakatau 2024 untuk Pengamanan Jelang Pilkada
Pesisir Barat, Lampung – www. Jurnal Polisi.id Polres Pesisir Barat menggelar pengamanan di Kantor Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Pesisir Barat sebagai bagian dari Operasi Mantap Praja Krakatau 2024. Operasi ini dilaksanakan untuk Menjamin Keamanan dan Kelancaran Pilkada 2024 yang akan digelar di wilayah Kabupaten Pesisir Barat. Senin (02/09/24) Kapolres Pesisir Barat, AKBP Alsyahendra, S.I.K.,…
