Respon Cepat Aduan Masyarakat, Polsek Parung Panjang Atasi Kemacetan Lalu Lintas

Bogor – jurnalpolisi.id Mengatasi kemacetan lalu lintas di Jl. Raya Sudamanik, Kampung Cilangkap, Desa Lumpang, Kecamatan Parung Panjang, Kabupaten Bogor. Polsek Parung Panjang, Polres Bogor mengerahkan kekuatan personelnya, langkah ini diambil sebagai respon cepat terhadap pengaduan masyarakat yang disampaikan melalui command center 112 Polres Bogor, Kamis, (08/08/2024). Kegiatan yang dipimpin langsung Kapolsek Parung Panjang, Kompol…

Read More

Kapolres Bogor Pimpin Giat Jumat Curhat Mendengar Keluh Kesah Masyarakat Kabupaten Bogor

Bogor – jurnalpolisi.id Polres Bogor mengadakan kegiatan “Jumat Curhat” yang dipimpin langsung Bapak Kapolres Bogor, AKBP Rio Wahyu Anggoro, S.H., S.I.K., M.H, pada Jumat, 9 Agustus 2024. Acara ini dilangsungkan di ruang kerja Kapolres Bogor dan bertujuan untuk mendengarkan langsung keluh kesah curhatan dan aspirasi dari warga masyarakat khususnya Kabupaten Bogor. Dalam kegiatan tersebut, hadir…

Read More

Jadikan Kota Bogor Ramah Bagi Perempuan DPRD Akan Bahas Raperda Pemberdayaan dan Perlindungan Perempuan

Kota Bogor – jurnalpolisi.id DPRD Kota Bogor menyetujui pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) usul prakarsa tentang pemberdayaan dan perlindungan perempuan, pada rapat paripurna internal yang dipimpin langsung Ketua DPRD Kota Bogor, Atang Trisnanto, pada Rabu (7/8/2024). Dalam rapat paripurna tersebut, juru bicara Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Kota Bogor, Endah Purwanti menyampaikan pemberdayaan perempuan…

Read More

Carikan Solusi Permasalahan PSU-DPRD Kota Bogor Sahkan Perubahan Perda PSU

Kota Bogor – jurnalpolisi.id DPRD Kota Bogor bersama Pemerintah Kota Bogor secara resmi mengesahkan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Perubahan Kedua Atas Perda 13 tahun 2009 tentang Penyerahan Prasarana, Sarana, Utilitas (PSU) Perumahan dan Permukiman pada rapat paripurna yang digelar Rabu (7/8/2024). Dalam rapat paripurna yang dipimpin langsung Ketua DPRD Kota Bogor Atang Trisnanto, ia…

Read More

Warga Rumpin Gelar Aksi Solidaritas Bentuk Penghormatan Meninggalnya 2 Pelajar Akibat Kecelakaan Lalu Lintas

Bogor – jurnalpolisi.id Warga Kecamatan Rumpin, Kabupaten Bogor, Kamis malam, sekira pukul 19.00 WIB tanggal 8 Agustus 2024 menggelar aksi refleksi solidaritas sebagai bentuk penghormatan dan protes atas insiden kecelakaan lalu lintas yang merenggut nyawa dua siswa SMP Mattaul Anwar. Aksi ini dilangsungkan di depan gerbang pagar kantor Kecamatan Rumpin dan dihadiri sekitar 100 orang….

Read More

Melalui Jumat Curhat, Kapolres Aceh Timur Ajak Seluruh Elemen Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024

Aceh Timur – jurnalpolisi.id Jelang pelaksanaan Pilkada 2024 yang akan digelar pada bulan November mendatang, Kapolres Aceh Timur AKBP Nova Suryandaru, S.I.K. mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk bersama-sama menjaga situasi Kamtibmas agar tetap aman, damai dan sejuk diwilayah Kabupaten Aceh Timur. Hal tersebut disampaikan Kapolres Aceh Timur dengan didampingi Kasat Narkoba AKP Yusra Aprilla, S.H.,…

Read More

Semarakan HUT ke 12, IWO Batanghari Rayakan Bersama Panti Asuhan

BATANG HARI – jurnalpolisi.id Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke 12 Ikatan Wartawan Online (IWO), Pengurus Daerah IWO Batang Hari menggelar syukuran sekaligus do’a bersama anak Panti Asuhan Yatim (PAY) Muhammadiyah. Adapun kegiatan tersebut berpusat di Aula Putra PAY Muhammadiyah, Kelurahan Muara Bulian, Kecamatan Muara Bulian, Kabupaten Batang Hari, Jambi. Kamis (08/08/2024). Perayaan…

Read More

Komandan Pasmar 3 Sambut Kedatangan Kepala Basarnas di Sorong

Sorong PBD (09/08/24) – jurnalpolisi.id Komandan Pasmar 3 Brigjen TNI (Mar) Sugianto, S.Sos., M.M., M.Tr.Opsla., didampingi Ketua Korcab Jalasenastri Pasmar 3 Ny. Rita Sugianto menyambut kedatangan Kepala Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Marsekal Madya TNI Kusworo, S.E., M.M., di Bandara DEO Jl. Basuki Rahmat, Km. 7,5, Kel. Remu Selatan, Distrik Sorong Manoi, Kota Sorong,…

Read More

Kapolda Papua Barat Kunjungi KPU dan Bawaslu Teluk Wondama Untuk Tinjau Kesiapan Jelang Pilkada 2024

Teluk Wondama – jurnalpolisi.id Kapolda Papua Barat, Irjen Pol. Johnny Eddizon Isir, S.I.K., M.T.C.P., bersama pejabat utama Polda Papua Barat, mengunjungi Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Teluk Wondama. Kunjungan ini juga didampingi oleh Kapolres Teluk Wondama, AKBP Hari Sutanto, S.I.K., serta pejabat utama Polres Teluk Wondama, (8/8/24). Kunjungan ini bertujuan untuk…

Read More