Pengaturan Pagi Satlantas Polres Takalar Sebagai Wujud Pelayanan Prima
Takalar- jurnalpolisi.id Kesibukan masyarakat pagi Hari terlihat, memulai aktifitasnya sehingga arus lalu lintas menjadi ramai. Dengan kondisi tersebut Tampak terlihat Satuan Lalu Lintas Polres Takalar menindak lanjuti dengan menggelar personelnya Untuk melaksanakan Kegiatan pengaturan lalu Lintas di Wilayah Hukum Polres Takalae Provinsi Sulawesi Selatan Rabu, 12/06/2024. Kegiatan rutin setiap pagi Anggota Satlantas Polres Takalar melaksanakan…
