Kodim 1426/Takalar Korem 141/Toddopuli Laksanakan Panen Raya Padi
Takalar – jurnalpolisi.id Dalam rangka meningkatkan ketahanan pangan di wilayah, Kodim 1426/Takalar, Korem 141/Toddopuli laksanakan kegiatan panen raya padi program pembinaan ketahanan pangan Kodim 1426/Takalar, di Kelurahan Kalabbirang Kecamatan Pattallassang Kabupaten Takalar Provinsi Sulawesi Selatan Selasa 19/03/2024. Kegiatan panen raya mewujudkan ketahanan pangan Kodim 1426/Takalar bersama Polri, Pemerintah Daerah, pelaku Usaha, maupun masyarakat Akan melakukan…
