BUPATI AGUS ISTIQLAL HADIRI RAKOR BULANAN PERSIAPAN SAMBUT RAMADHAN DAN IDUL FITRI
Pesisir Barat, Lampung – jurnalpolisi.idKepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian (Diskominfotiksan), Suryadi, S.IP., M.M., menginformasikan bahwa, Bupati Pesisir Barat (Pesibar), Dr. Drs. Agus Istiqlal, S.H., M.H., menghadiri sekaligus membuka Rapat Koordinasi (Rakor) Bulanan persiapan menyambut datangnya bulan suci Ramadhan, sholat Idul Fitri, dan pengamanan liburan Hari Raya Idul Fitri, di ruang rapat Bupati, Lantai…
