Hasil Pemeriksaan Saksi Banyak kejanggalan terhadap SOP Pelelangan

Lhokseumawe – jurnalpolisi.id Dalam persidangan yang digelar di Pengadilan Negeri Lhokseumawe, agenda pemeriksaan saksi mengungkapkan sejumlah kejanggalan terkait mekanisme pelelangan yang dilakukan oleh PT FIF. Beberapa pihak, termasuk terdakwa ARS, memberikan keterangan yang mengindikasikan adanya pelanggaran prosedur dalam pelaksanaan pelelangan tersebut. Terdakwa, ARS, mengungkapkan bahwa ia melakukan tindakan tersebut karena pimpinan cabang PT FIF sering…

Read More

Polres Luwu Gandeng Pemuda Tani Lepas Perdana Bibit Ikan Guna Dukung Ketahanan Pangan

Luwu – jurnalpolisi.id Kapolres Luwu AKBP Arisandi, S.H., S.I.K., M.Si., melaksanakan pelepasan perdana bibit ikan mas dan nila bertempat di salah satu kolam perikanan di Desa Tampa, Kecamatan Ponrang, Kabupaten Luwu. Kolam yang digunakan memiliki luas sekitar 30 x 30 meter, dikelola secara kolaboratif oleh masyarakat setempat. Kamis (16/01/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh Dandim 1403/Sawerigading…

Read More

Polsek Kemang Tindaklanjuti Aduan Masyarakat Adanya Penyuntikan Gas 3 Kg

Kabupaten Bogor, jurnalpolisi.id Polsek Kemang, Polres Bogor pada hari Jumat (17/1/2025) pukul 20.00 WIB menindaklanjuti dan telah melakukan pengecekan terkait tentang aktivitas penyuntikan gas 3 kg, Tempat Kejadian Perkara (TKP) yang berlokasi di Kampung Kandang RT 02/04 Desa Tegal, Kecamatan Kemang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Pengecekan dilakukan atas dasar laporan aduan dari masyarakat. Kegiatan tersebut…

Read More

Laperru Gelar Test Urine Berkala Bagi Pegawai Dan WBP

Pekanbaru – jurnalpolisi.id Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas IIA Pekanbaru menggelar kegiatan tes urine bagi pegawai dan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), guna menciptakan lingkungan Pemasyarakatan yang bersih dari narkoba, Kamis (09/01/2025)Dipimpin langsung oleh Kepala Administrasi Keamanan dan Katertiban Silviwanti, tes urine dilakukan kepada 3 (tiga) orang pegawai ,Pejabat,Anggota rupam dan staf serta 5 (Lima) orang WBP….

Read More

Konfrontasi Keterangan para saksi diharapkan Terbuka Titik Terang Pelaku

Palangkaraya, jurnalpolisi.id Pengumpulan alat bukti keterangan para saksi merupakan petu juk agar terungkap para pelekunya.Lambatnya perkara Dugaan pembunuhan alm.Ahat yang di sertai penganiayaan berat penyebab terbunuhnya alm.Ahat sudah memasuki 3 bulan sejak dilakukan otopsi dan olah TKP. Penegasan PH keluarga alm.Ahat ini Jumat,17 Januari 2025 di Polres Katingan selesai skj. Jam 12.00 wib malam pada…

Read More

Flashback Perjuangan Polri, Taruna dan Taruni Akpol Gruduk Polrestabes Surabaya

Surabaya – jurnalpolisi.id Dalam semangat memperkuat nilai-nilai perjuangan dan pengabdian, Taruna Akpol Tingkat 4 Batalyon PCC menjalani program Wisata Juang di Surabaya. Kegiatan ini berpusat di Monumen Perjuangan Polisi Istimewa dan Museum Hidup Polrestabes Surabaya, sebagai pengingat akan peran penting Polri dalam sejarah bangsa. Monumen Perjuangan Polisi Istimewa di Surabaya menjadi simbol heroik perjuangan polisi…

Read More

Laperru Gelar Test Urine Berkala Bagi Pegawai Dan WBP

Pekan Baru – jurnalpolisi.id Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas IIA Pekanbaru menggelar kegiatan tes urine bagi pegawai dan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), guna menciptakan lingkungan Pemasyarakatan yang bersih dari narkoba, Kamis (09/01/2025) Dipimpin langsung oleh Kepala Administrasi Keamanan dan Katertiban Silviwanti, tes urine dilakukan kepada 3 (tiga) orang pegawai ,Pejabat,Anggota rupam dan staf serta 5 (Lima)…

Read More

Mayur Kamtibmas Polresta Banyuwangi Kembali Masuk Desa, Warga Sambut Gembira

BANYUWANGI – jurnalpolisi.id Sat Binmas Polresta Banyuwangi Polda Jatim dan jajarannya terus menggelorakan swasembada pangan dalam mewujudkan salah satu program Astacita untuk ketahanan pangan Nasional. Kali ini, Sat Binmas menunjukkan kepeduliannya terhadap sektor pertanian dengan memberikan bantuan sayur mayur di Balai Desa Grogol Kecamatan Giri Banyuwangi Kegiatan bagi-bagi sayur gratis tersebut diserahkan langsung kepada warga…

Read More

Polisi Berhasil Ungkap Jaringan Curanmor di Jember Empat Pelaku dan Penadah Diamankan 15 unit Motor Disita

JEMBER – jurnalpolisi.id Kepolisian Resor (Polres) Jember Polda Jawa Timur berhasil mengungkap kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang meresahkan masyarakat. Kapolres Jember AKBP Bayu Pratama Gubunagi, didampingi Kasat Reskrim AKP Angga Riatma dan Kasihumas Iptu Siswanto, menjelaskan hasil pengungkapan kasus yang dilakukan sepanjang Desember 2024 hingga Januari 2025. AKBP Bayu Pratama Gubunagi mengungkapkan bahwa pihaknya…

Read More