Tim dari Dinas Pertanian dan Pangan kota Bukittinggi lakukan pengawasan dan pemeriksaan Hewan Kurban
Bukittinggi – jurnalpolisi.id SumbarEkspres.com ,DPP – Sehari menjelang Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah, Tim Pengawasan dan Pemeriksaan Hewan Kurban Dinas Pertanian dan Pangan Kota Bukittinggi secara maraton melaksanakan tugas dilapangan. Selain lokasi di mesjid/mushalla/perkumpulan/organisasi yang telah ditetapkan, juga dilakukan pengecekan di lokasi penampungan Toke ternak. Sampai berita ini di tayangkan, Minggu 16 Juni 2024,…
