Polda Jatim Gelar Shalat Ied dan Salurkan Hewan Kurban di Hari Raya Idul Adha 1445 H
SURABAYA – jurnalpolisi.id Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Imam Sugianto bersama Wakapolda Jawa Timur Brigjen Pol. Akhmad Yusep Gunawan, serta para Pejabat Utama (PJU) Polda Jatim, mengikuti Sholat Ied di Masjid Arif Nurul Huda Mapolda Jatim. Senin (17/6/2024) pagi. Usai mengikuti sholat ied, Kapolda Jatim bersama Wakapolda Jatim dan PJU Polda Jatim, secara simbolis melepas…
