Pejabat Sekda Malra Hadiri Pentas Seni dan Budaya
Malra -jurnalpolisi.id Pejabat Sekertaris Daerah Kabupaten Maluku Tenggara, Ir. Nicodemus Ubro hadiri pagelaran seni dan budaya, hari ini Senin (12/06/2024). Adapun pelaksanaan bertempat di lapangan upacara Kantor Bupati Maluku Tenggara (Malra) Jln. Abraham Koedoboen. Sementara itu pagelaran atau pentas seni tersebut dalam rangka memperkenalkan sekaligus mempromosikan, juga melestarikan budaya adat masyarakat di kepulauan Kei Pagelaran…
