Polsek Ciomas Giat Sholat Tarawih Keliling (Tarling) Sebagai Wujud Silahturahmi dan Jalin Sinergitas Kepada Warga Masyarakat
Bogor – jurnalpolisi.id Rabu tanggal 27 Maret 2024 jam 19.30.WIB, s/d selesai di Mesjid Jami At Taqwa berlokasi Kap. Silih Asih Rt.4/2 Desa Parakan melaksanakan sholat tarawih keliling. Adapun sambutan dalam kegiatan tersebut dihadiri oleh pemerintahan Kecamatan Ciomas mengingatkan zakat merupakan suatu kewajiban yang harus dipenuhi serta pemerintah bersinergi dengan aparatur Kepolisian setempat agar dapat…
