Jelang Hari Raya Idul Fitri, Kapolsek Pattallassang Sasar Tempat Ini
Takalar – jurnalpolisi.id Untuk memberikan rasa Aman dan nyaman kepada masyarakat menjelang hari Raya Idul Fitri 1445 H, Kapolsek Pattallassang AKP Hasan Fadhlyh, S.H kunjungi salah satu bank yang ada di wilayah hukum polres Takalar Provinsi Sulawesi Selatan pada Senin 25/03/2024 Dalam kunjungannya, Kapolsek Pattallasang menemui warga atau nasabah Bank sekaligus memberikan pesan Kamtibmas. Selain…
