KARANG TARUNA PESIBAR GELAR SAFARI RAMADHAN KEDUA DI PEKON LINTIK
Pesisir Barat Lampung – jurnalpolisi.id Karang Taruna Kabupaten Pesisir Barat (Pesibar) menggelar Safari Ramadhan di Balai Pekon Lintik Kecamatan Krui Selatan, Senin (25/3/2024). Kegiatan yang dihadiri langsung Ketua Karang Taruna Pesibar, Suryadi, S.IP., M.M., tersebut, juga dihadiri Camat Krui Selatan, pengurus Karang Taruna Kecamatan Krui Selatan, Pesisir Tengah, Way Krui, dan Karya Penggawa, serta pengurus…
