Deklarasi Mitra Energi Pasangan Prabowo Dan Gibran Partai Gerindra
Dumai – jurnalpolisi.id Acara deklarasi, yang diselenggarakan di Ballroom Hotel Comforta, menjadi sorotan utama dengan ribuan orang yang memadati ruangan tersebut.Begitu antusiasnya lapisan masyarakat Kota Dumai dalam mendukung Pasangan Bapak Prabowo dan Gibran . Sebelum acara Penyambutan kedatangan calon yang ditunggu- tunggu masyarakat pendukungnya yang ada di Kota Dumai,acara tersebut di selingi hiburan menyanyi bersama-…
