Potong Tumpeng dan Pendistribusian Zakat Tandai Puncak Peringatan HUT ke 24 Baznas di Bukittinggi

Bukittinggi- jurnalpolisi.id Puncak peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 24 Baznas yang jatuh pada 17 Januari 2025 ditandai dengan pemotongan tumpeng dan penyerahan dana zakat kepada para mustahil di kantor Baznas Kota Bukittinggi,Jumat (17/1/2025). Pemotongan tumpeng dilakukan langsung oleh Wakil Wali kota Bukittinggi H. Marfendi dan di serahkan ke perwakilan Mustahik dan ketua Baznas Bukittinggi….

Read More

Kapolsek Rambah Hilir Sosialisasikan Bahaya Penyalahgunaan Narkoba dan Bullying di SMK Ahmad Latifah

RAMBAH HILIR – jurnalpolisi.id Pengetahuan tentang bahaya Narkoba perlu disosialisasikan kepada generasi penerus bangsa agar dapat terhindar dari kehancuran di masa depan. Hal tersebut diimplementasikan oleh Kapolsek Rambah Hilir, Ipda Jonnes., S.H. Kapolsek Rambah Hilir, Ipda Jonnes,. S.H lakukan kunjungan ke SMK Ahmad Latifah Kecamatan Rambah Hilir, Kabupaten Rokan Hulu. Kunjungan tersebut dengan tujuan mensosialisasikan…

Read More

Jum’at Curhat: Polsek Pekanbaru Kota Dengarkan Aspirasi Warga Demi Harkamtibmas Kondusif

Pekanbaru, – jurnalpolisi.id Polsek Pekanbaru Kota menggelar kegiatan bertajuk Jum’at Curhat di Mushola Polsek Pekanbaru Kota, Jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Tanah Datar, Kecamatan Pekanbaru Kota. Kegiatan ini merupakan program yang diinisiasi oleh Kapolri untuk mendengarkan langsung aspirasi masyarakat demi terwujudnya keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) yang kondusif. 17 Januari 2025 Hadir dalam kegiatan ini Kabag…

Read More

Sat Lantas Polres Siak Sigap Berikan Bantuan kepada Korban Banjir di Kecamatan Mempura

Siak, 17 Januari 2025 – jurnalpolisi.id Bencana banjir yang melanda Desa Benteng Hilir, Kecamatan Mempura, Kabupaten Siak, mengundang perhatian dari pihak kepolisian. Pada hari Jumat, 17 Januari 2025, pukul 10.00 WIB, Sat Lantas Polres Siak bergerak cepat memberikan bantuan kepada dua keluarga yang terisolasi akibat banjir. Kapolres Siak, AKBP Eka Ariandy Putra, SH, SIK, M.Si,…

Read More

Tim Patroli Gabungan Kodam I/BB Amankan Empat Remaja Bersenjata Tajam di Medan Marelan

Medan Marelan, Sumatera Utara – jurnalpolisi.id Tim Patroli Gabungan Kodam I/BB berhasil mengamankan empat remaja yang membawa senjata tajam dan diduga terlibat dalam keributan di wilayah Kelurahan Tanah 600, Kecamatan Medan Marelan, pada Rabu, 15 Januari 2025. Aksi ini diketahui setelah adanya laporan dari masyarakat setempat yang melaporkan bahwa sekelompok remaja sedang berkumpul dengan membawa…

Read More

Kapolres Pelabuhan Belawan Ungkap Kasus Begal Sadis, Dua Pelaku Ditangkap

Medan, Sumatera Utara , jurnalpolisi.id Polisi Polres Pelabuhan Belawan berhasil meringkus dua pelaku begal sadis yang terlibat dalam aksi pembacokan terhadap korban bernama Iwan Syahputra Lubis (40), warga Kampung Nelayan Seberang, Kelurahan Belawan I, Kecamatan Medan Belawan. Aksi kejam ini terjadi pada Senin malam, 13 Januari 2025, di depan Pelabuhan Bandar Deli, Jalan Stasiun KA,…

Read More

Surprise..!! Bisa Panen Sayur Hidroponik di Polsek Tambaksari,Begini Reaksi Kapolrestabes Surabaya

Surabaya,– jurnalpolisi.id Kapolrestabes Surabaya, Kombes Pol Dr. Luthfie Sulistiawan, melakukan panen perdana tanaman hidroponik berupa selada dan sawi di halaman Polsek Tambaksari, Surabaya, Kamis 17 Januari 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari program ketahanan pangan pemerintah yang memanfaatkan ruang-ruang terbuka untuk penanaman tanaman produktif. Dalam kesempatan tersebut, Kombes Luthfie Sulistiawan menjelaskan bahwa kegiatan panen hidroponik…

Read More

Polres Probolinggo Larang Penggunaan Sepeda Listrik di Jalan Raya

PROBOLINGGO,- jurnalpolisi.id Polres Probolinggo Polda Jawa Timur melarang masyarakat menggunakan sepeda listrik di jalan raya umum. Hal itu setelah maraknya penggunaan sepeda listrik yang banyak ditemui di hampir setiap jalan. Kapolres Probolinggo AKBP Wisnu Wardana melalui Kasatlantas AKP Anthonio Effan Sulaiman menjelaskan, penggunaan sepeda listrik hanya diatur dalam Kemenhub nomor 45 tahun 2020 tentang kendaraan…

Read More