Banyumas Kirimkan 132 Atlet Pada Prapopda Wilayah Banyumas 2024 di Cilacap
CILACAP,- jurnalpolisi.id Kabupaten Banyumas mengirimkan 132 Atlet dan 22 official pada ajang Pra Popda/Popda Karesidenan Banyumas, yang berlangsung di Kabupaten Cilacap mulai hari ini Senin-Rabu (6-8/5/2024). Mereka akan turun dalam sembilan cabang olahraga, yaitu bulutangkis, sepak bola, sepak takraw, bola basket, bola voli indoor, bola voli pasir, taekwondo, pencak silat, dan karate. Kepala Bidang Olahraga…
