Pengurus DPP APDESI Periode 2024-2029 Resmi Dilantik Dan Dikukuhkan
Bandung – jurnalpolisi.id Pengurus DPP Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia ( DPP APDESI) periode 2024 – 2029 resmi dilantik dan dikukuhkan dalam acara yang digelar di Hotel Sutan Raja Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, hari ini, Rabu ( 22 Mei 2024). Acara ini dihadiri oleh 32 perwakilan Pengurus DPD dan DPC Seluruh Indonesia, juga dimeriahkan…
